JAKARTA. Euro gagal mengungguli yen meski didukung kenaikan inflasi Eropa. Pengaruh kebijakan Bank Sentral Jepang (BOJ) lebih besar terhadap pergerakan EUR/JPY. Mengutip Bloomberg, Jumat (29/7) pairing EUR/JPY tergerus 2,19% ke level 114,06 dibanding sehari sebelumnya. Putu Agus Pransuamitra, Research and Analyst PT Monex Investindo Futures memaparkan, BOJ dianggap belum mengubah kebijakan moneter lantaran tambahan stimulus tidak sesuai dengan ekspektasi pasar. Imbasnya, yen juga menguat di hadapan euro.
Euro gagal mengungguli yen
JAKARTA. Euro gagal mengungguli yen meski didukung kenaikan inflasi Eropa. Pengaruh kebijakan Bank Sentral Jepang (BOJ) lebih besar terhadap pergerakan EUR/JPY. Mengutip Bloomberg, Jumat (29/7) pairing EUR/JPY tergerus 2,19% ke level 114,06 dibanding sehari sebelumnya. Putu Agus Pransuamitra, Research and Analyst PT Monex Investindo Futures memaparkan, BOJ dianggap belum mengubah kebijakan moneter lantaran tambahan stimulus tidak sesuai dengan ekspektasi pasar. Imbasnya, yen juga menguat di hadapan euro.