JAKARTA. Kondisi politik yang kondusif di Eropa jadi keuntungan yang membawa EUR/JPY bergerak unggul di perdagangan hari ini. Mengutip Bloomberg, Kamis (27/4) pukul 17.46 WIB pasangan EUR/JPY terangkat 0,23% di level 121,37 dibanding hari sebelumnya. Bagi Anthonius Edyson, Research and Analyst PT Astronacci International penguatan EUR/JPY terjadi karena pandangan petinggi BoJ bahwa level inflasi Jepang saat ini masih berkutat dalam level mengecewakan. Wajar, imbasnya terasa pada perlambatan pergerakan yen di perdagangan. Apalagi Bank of Japan tidak melakukan perubahan kebijakan untuk beberapa waktu mendatang.
Euro jaga penguatan di hadapan yen
JAKARTA. Kondisi politik yang kondusif di Eropa jadi keuntungan yang membawa EUR/JPY bergerak unggul di perdagangan hari ini. Mengutip Bloomberg, Kamis (27/4) pukul 17.46 WIB pasangan EUR/JPY terangkat 0,23% di level 121,37 dibanding hari sebelumnya. Bagi Anthonius Edyson, Research and Analyst PT Astronacci International penguatan EUR/JPY terjadi karena pandangan petinggi BoJ bahwa level inflasi Jepang saat ini masih berkutat dalam level mengecewakan. Wajar, imbasnya terasa pada perlambatan pergerakan yen di perdagangan. Apalagi Bank of Japan tidak melakukan perubahan kebijakan untuk beberapa waktu mendatang.