JAKARTA. Sajian indikator ekonomi sektor jasa Eropa variatif namun dengan indikasi terjadi sedikit peningkatan di beberapa wilayah. Hal ini cukup menopang pergerakan euro di antara beberapa mata uang dunia lainnya. Lihat saja pergerakan euro hingga Rabu (6/1) pukul 21.30 WIB pasangan EUR/AUD melesat 1,05% ke posisi 1,5167 dibanding hari sebelumnya. Menyusul EUR/GBP merangkak naik 0,28% ke level 0,7344. Sedangkan EUR/USD stagnan di posisi 1,0748. Berbeda euro tetap tumbang di hadapan yen dan the greenback. Pasangan EUR/JPY terseret 0,36% di level 127,50 dibanding hari sebelumnya.
Euro merangkak di atas valuta asing utama
JAKARTA. Sajian indikator ekonomi sektor jasa Eropa variatif namun dengan indikasi terjadi sedikit peningkatan di beberapa wilayah. Hal ini cukup menopang pergerakan euro di antara beberapa mata uang dunia lainnya. Lihat saja pergerakan euro hingga Rabu (6/1) pukul 21.30 WIB pasangan EUR/AUD melesat 1,05% ke posisi 1,5167 dibanding hari sebelumnya. Menyusul EUR/GBP merangkak naik 0,28% ke level 0,7344. Sedangkan EUR/USD stagnan di posisi 1,0748. Berbeda euro tetap tumbang di hadapan yen dan the greenback. Pasangan EUR/JPY terseret 0,36% di level 127,50 dibanding hari sebelumnya.