KONTAN.CO.ID - JAKARTA. EV Hive sebagai jaringan coworking space di Indonesia dan PT Pos Indonesia bekerja sama lewat peluncuran lokasi EV Hive ke-15. Jaringan kerja sama dan komunitas yang berlokasi di area gedung PT Pos Indonesia, Pasar Baru, Jakarta Pusat ini seiring rencana peluncuran gedung ikonik Filateli yang akan dilaksanakan pada bulan Maret 2018. EV Hive@Pos Indonesia menampung lebih dari 400 meja kerja serta ruang acara besar yang akan fokus pada serangkaian aktivasi dan lokakarya yang ditujukan untuk mengembangkan pada komunitas khususnya di lokasi EV Hive @Pos Indonesia. Handriani Tjatur Setijowati, Direktur Utama PT Pos Properti Indonesia mengatakan, melalui kerja sama dengan Ev Hive diharap ada kolaborasi bisnis lebih jauh dengan para pengguna coworking ke bisnis inti Pos.
Ev Hive kerja sama co-working space dengan POS Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. EV Hive sebagai jaringan coworking space di Indonesia dan PT Pos Indonesia bekerja sama lewat peluncuran lokasi EV Hive ke-15. Jaringan kerja sama dan komunitas yang berlokasi di area gedung PT Pos Indonesia, Pasar Baru, Jakarta Pusat ini seiring rencana peluncuran gedung ikonik Filateli yang akan dilaksanakan pada bulan Maret 2018. EV Hive@Pos Indonesia menampung lebih dari 400 meja kerja serta ruang acara besar yang akan fokus pada serangkaian aktivasi dan lokakarya yang ditujukan untuk mengembangkan pada komunitas khususnya di lokasi EV Hive @Pos Indonesia. Handriani Tjatur Setijowati, Direktur Utama PT Pos Properti Indonesia mengatakan, melalui kerja sama dengan Ev Hive diharap ada kolaborasi bisnis lebih jauh dengan para pengguna coworking ke bisnis inti Pos.