KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom senior INDEF Faisal Basri mengatakan, saat ini Indonesia menduduki peringkat ke delapan sebagai negara penyumbang orang miskin terbanyak di dunia. Mengutip ekonom Universitas Yale Rohini Pande, bila dibandingkan dengan negara-negara berkembang lainnya, Indonesia bahkan menduduki peringkat ke-4 setelah India, Nigeria, dan Bangladesh. “Nah, ini menunjukkan bahwa kemiskinan di Indonesia ini masih masif. Jadi ini harus diperhatikan oleh pemerintah,” ujar Faisal dalam diskusi daring, Minggu (4/7).
Faisal Basri sebut Indonesia sumbang jumlah orang miskin terbanyak nomor 8 di dunia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom senior INDEF Faisal Basri mengatakan, saat ini Indonesia menduduki peringkat ke delapan sebagai negara penyumbang orang miskin terbanyak di dunia. Mengutip ekonom Universitas Yale Rohini Pande, bila dibandingkan dengan negara-negara berkembang lainnya, Indonesia bahkan menduduki peringkat ke-4 setelah India, Nigeria, dan Bangladesh. “Nah, ini menunjukkan bahwa kemiskinan di Indonesia ini masih masif. Jadi ini harus diperhatikan oleh pemerintah,” ujar Faisal dalam diskusi daring, Minggu (4/7).