KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Para pengendara mobil di Amerika Serikat (AS) yang paling mungkin merasakan pukulan dari kenaikan harga setelah serangan terhadap fasilitas minyak Arab Saudi yang menyumbang hampir setengah dari semua impor minyak mentah AS dari Arab Saudi. Serangan terhadap fasilitas minyak Arab Saudi pada Sabtu (14/9) menghancurkan lebih dari 5% dari pasokan minyak global dan membuat harga minyak melonjak hingga 20%. Harga bensin eceran di AS kemungkinan akan meningkat dalam beberapa hari mendatang karena harga bensin berjangka melonjak lebih dari 10% pada perdagangan Minggu (15/9), kata para analis. Harga rata-rata nasional untuk bensin reguler saat ini sebesdar US $ 2,57 per galon.
Fasilitas minyak Arab Saudi diserang, warga Amerika Serikat yang paling terpukul
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Para pengendara mobil di Amerika Serikat (AS) yang paling mungkin merasakan pukulan dari kenaikan harga setelah serangan terhadap fasilitas minyak Arab Saudi yang menyumbang hampir setengah dari semua impor minyak mentah AS dari Arab Saudi. Serangan terhadap fasilitas minyak Arab Saudi pada Sabtu (14/9) menghancurkan lebih dari 5% dari pasokan minyak global dan membuat harga minyak melonjak hingga 20%. Harga bensin eceran di AS kemungkinan akan meningkat dalam beberapa hari mendatang karena harga bensin berjangka melonjak lebih dari 10% pada perdagangan Minggu (15/9), kata para analis. Harga rata-rata nasional untuk bensin reguler saat ini sebesdar US $ 2,57 per galon.