JAKARTA. Bank Indonesia (BI) dalam laporan analisis uang beredar bulan Februari 2017 mencatat, penyaluran kredit usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) tumbuh signifikan. Posisi kredit UMKM yang disalurkan bank umum pada Februari 2017 sebesar Rp 946,3 triliun, tumbuh 29,8% secara tahunan atau year on year (yoy).Tingkat pertumbuhan tersebut jauh lebih tinggi dibanding bulan sebelumnya yang hanya naik 8,5%.Jika dirinci berdasarkan skala usaha, kredit menengah tumbuh paling tinggi sebesar 50,3% menjadi Rp 520,3 triliun yoy. Pertumbuhan kredit menengah ini meningkat hampir sepuluh kali lipat dibanding Januari 2017 yang hanya meningkat 5,7%.
Februari, kredit UMKM tumbuh 29,8%
JAKARTA. Bank Indonesia (BI) dalam laporan analisis uang beredar bulan Februari 2017 mencatat, penyaluran kredit usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) tumbuh signifikan. Posisi kredit UMKM yang disalurkan bank umum pada Februari 2017 sebesar Rp 946,3 triliun, tumbuh 29,8% secara tahunan atau year on year (yoy).Tingkat pertumbuhan tersebut jauh lebih tinggi dibanding bulan sebelumnya yang hanya naik 8,5%.Jika dirinci berdasarkan skala usaha, kredit menengah tumbuh paling tinggi sebesar 50,3% menjadi Rp 520,3 triliun yoy. Pertumbuhan kredit menengah ini meningkat hampir sepuluh kali lipat dibanding Januari 2017 yang hanya meningkat 5,7%.