KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Salah satu cara untuk mendatangkan pelancong adalah dengan menggelar event. Inilah yang dilakukan Pemerintah Kota Tomohon dalam menjaring turis. Pemerintah kota setempat siap menggelar Tomohon International Flower Festival 2018 yang berlangsung tanggal 7-12 Agustus 2018 nanti. Ini adalah pagelaran yang kedelapan kali dari acara tersebut. Jimmy Feidi Eman, Walikota Tomohon berharap ajang tersebut bisa menjadi sarana promosi kota Tomohon. Selain itu acara itu juga bisa mendongkrak ekonomi penduduk setempat serta perajin bunga. "Bunga dan tanaman hias merupakan bagian dari budaya masyarakat Tomohon," katanya dalam keterangan tertulis, Selasa (10/7).
Festival Bunga Tomohon 2018 incar 200.000 pelancong
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Salah satu cara untuk mendatangkan pelancong adalah dengan menggelar event. Inilah yang dilakukan Pemerintah Kota Tomohon dalam menjaring turis. Pemerintah kota setempat siap menggelar Tomohon International Flower Festival 2018 yang berlangsung tanggal 7-12 Agustus 2018 nanti. Ini adalah pagelaran yang kedelapan kali dari acara tersebut. Jimmy Feidi Eman, Walikota Tomohon berharap ajang tersebut bisa menjadi sarana promosi kota Tomohon. Selain itu acara itu juga bisa mendongkrak ekonomi penduduk setempat serta perajin bunga. "Bunga dan tanaman hias merupakan bagian dari budaya masyarakat Tomohon," katanya dalam keterangan tertulis, Selasa (10/7).