KONTAN.CO.ID - MANILA - Pemerintah Filipina pada Rabu menuduh penjaga pantai China telah meningkatkan ketegangan di Laut Cina Selatan. Tudingan ini setelah dua kapal Filipina mengalami kerusakan akibat semprotan meriam air bertekanan tinggi oleh Kapal Coast Guard China. Pejabat Filipina menyatakan sebuah kapal penjaga pantai dan sebuah kapal perikanan mengalami kerusakan ketika kapal penjaga pantai China menembakkan meriam air ke arah mereka, saat kabal ini dalam perjalanan ke perairan dangkal Scarborough pada hari Selasa untuk membantu para nelayan Filipina di laut. Perairan Scarborough menjadi wilayah sengketa Filipina China. Baca Juga: Militer Filipina: Manila Tidak Memprovokasi Konflik di Laut China Selatan
Filipina Tuding China Kembali Memicu Konflik di Laut Cina Selatan
KONTAN.CO.ID - MANILA - Pemerintah Filipina pada Rabu menuduh penjaga pantai China telah meningkatkan ketegangan di Laut Cina Selatan. Tudingan ini setelah dua kapal Filipina mengalami kerusakan akibat semprotan meriam air bertekanan tinggi oleh Kapal Coast Guard China. Pejabat Filipina menyatakan sebuah kapal penjaga pantai dan sebuah kapal perikanan mengalami kerusakan ketika kapal penjaga pantai China menembakkan meriam air ke arah mereka, saat kabal ini dalam perjalanan ke perairan dangkal Scarborough pada hari Selasa untuk membantu para nelayan Filipina di laut. Perairan Scarborough menjadi wilayah sengketa Filipina China. Baca Juga: Militer Filipina: Manila Tidak Memprovokasi Konflik di Laut China Selatan
TAG: