KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending PT Inovasi Terdepan Nusantara (360Kredi) menjalin kerja sama dengan Bank Sahabat Sampoerna terkait loan channeling atau penerusan kredit. CEO 360Kredi Kuseryansyah menyebut kerja sama itu adalah bagian penting dalam usaha penyediaan layanan keuangan inklusif. Selain itu, dia meyakini kerja sama tersebut akan memberikan dampak positif bagi industri fintech lending dan perbankan. Kuseryansyah bilang melalui kerja sama tersebut, 360Kredi dan Bank Sahabat Sampoerna akan berperan aktif dalam mendukung pertumbuhan ekonomi masyarakat Indonesia.
Fintech 360Kredi Jalin Kerja Sama dengan Bank Sahabat Sampoerna untuk Loan Channeling
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer (P2P) lending PT Inovasi Terdepan Nusantara (360Kredi) menjalin kerja sama dengan Bank Sahabat Sampoerna terkait loan channeling atau penerusan kredit. CEO 360Kredi Kuseryansyah menyebut kerja sama itu adalah bagian penting dalam usaha penyediaan layanan keuangan inklusif. Selain itu, dia meyakini kerja sama tersebut akan memberikan dampak positif bagi industri fintech lending dan perbankan. Kuseryansyah bilang melalui kerja sama tersebut, 360Kredi dan Bank Sahabat Sampoerna akan berperan aktif dalam mendukung pertumbuhan ekonomi masyarakat Indonesia.