KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer lending PT Akselerasi Usaha Indonesia Tbk atau Akseleran mencatat angka kredit macet masih stabil di angka 0,64% hingga Desember 2023 ini. Group CEO & Co-Founder Akseleran Ivan Nikolas Tambunan mengatakan sepanjang tahun 2023 ini angka kredit macet Akseleran masih terus stabil dan jauh di bawah rata-rata industri. Begitu pula di tahun 2022 angka kredit macet Akseleran juga terbilang stabil. "Sepanjang tahun 2022 hingga 2023 ini, angka kredit macet cukup stabil di kisaran 0,5 %-0,8%. yang artinya tidak terlalu jauh peningkatan maupun penurunannya," ungkap Nikolas pada Kontan.co.id Selasa (05/12).
Fintech P2P Lending Akseleran Mencatatkan Angka Kredit Macet di Angka 0,64%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Fintech peer to peer lending PT Akselerasi Usaha Indonesia Tbk atau Akseleran mencatat angka kredit macet masih stabil di angka 0,64% hingga Desember 2023 ini. Group CEO & Co-Founder Akseleran Ivan Nikolas Tambunan mengatakan sepanjang tahun 2023 ini angka kredit macet Akseleran masih terus stabil dan jauh di bawah rata-rata industri. Begitu pula di tahun 2022 angka kredit macet Akseleran juga terbilang stabil. "Sepanjang tahun 2022 hingga 2023 ini, angka kredit macet cukup stabil di kisaran 0,5 %-0,8%. yang artinya tidak terlalu jauh peningkatan maupun penurunannya," ungkap Nikolas pada Kontan.co.id Selasa (05/12).