KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lembaga pemeringkat Fitch Ratings mempertahankan peringkat utang atau sovereign credit rating Indonesia pada peringkat BBB (investment grade) dengan outlook stabil. Fitch sebelumnya mempertahankan peringkat utang Indonesia pada BBB outlook stabil pada 22 Maret 2021. Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan, afirmasi peringkat Indonesia pada peringkat BBB dengan oitlook stabil tersebut merupakan bentuk pengakuan FItch Ratings terhadap Indonesia.
Fitch Ratings pertahankan peringkat utang RI di level BBB, ini kata Gubernur BI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lembaga pemeringkat Fitch Ratings mempertahankan peringkat utang atau sovereign credit rating Indonesia pada peringkat BBB (investment grade) dengan outlook stabil. Fitch sebelumnya mempertahankan peringkat utang Indonesia pada BBB outlook stabil pada 22 Maret 2021. Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan, afirmasi peringkat Indonesia pada peringkat BBB dengan oitlook stabil tersebut merupakan bentuk pengakuan FItch Ratings terhadap Indonesia.