JAKARTA. Agar Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) memiliki aset dan kemampuan pembiayaan lebih besar, pemerintah akana melebur beberapa program perumahan serupa. Ada dua program perumahan lain untuk membantu masyarakat, yaitu Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) dan Bapertarum-PNS. Maurin Sitorus, Dirjen Pembiayaan Kementerian Perumahan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menjelaskan, dalam jangka waktu dekat, Bapertarum-PNS yang akan dilebur terlebih dahulu ke Tapera.
FLPP, Bapertarum akan dilebur dalam Tapera
JAKARTA. Agar Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) memiliki aset dan kemampuan pembiayaan lebih besar, pemerintah akana melebur beberapa program perumahan serupa. Ada dua program perumahan lain untuk membantu masyarakat, yaitu Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) dan Bapertarum-PNS. Maurin Sitorus, Dirjen Pembiayaan Kementerian Perumahan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menjelaskan, dalam jangka waktu dekat, Bapertarum-PNS yang akan dilebur terlebih dahulu ke Tapera.