KONTAN.CO.ID - MADRID. Pabrikan mobil Amerika Serikat (AS) Ford berencana melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) sebanyak 1.100 karyawan di pabriknya yang berlokasi di Valencia di Spanyol timur. PHK ini adalah bagian dari perubahan perusahaan pada jajaran produksi mobilnya di Eropa. "Ford akan bekerja secara konstruktif dengan mitra serikatnya untuk mengurangi dampak pemisahan karyawan, keluarga mereka, dan masyarakat setempat," kata juru bicara perusahaan.
Ford akan PHK 1.100 Pekerjanya di Spanyol
KONTAN.CO.ID - MADRID. Pabrikan mobil Amerika Serikat (AS) Ford berencana melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) sebanyak 1.100 karyawan di pabriknya yang berlokasi di Valencia di Spanyol timur. PHK ini adalah bagian dari perubahan perusahaan pada jajaran produksi mobilnya di Eropa. "Ford akan bekerja secara konstruktif dengan mitra serikatnya untuk mengurangi dampak pemisahan karyawan, keluarga mereka, dan masyarakat setempat," kata juru bicara perusahaan.