JAKARTA. Seakan tak mau kalah dengan Pertamina yang mendapat tugas dari pemerintah untuk membangun 22 stasiun compressed natural gas (CNG), tahun ini, PT Perusahaan Gas Negara (PGN) berencana membangun 15 stasiun CNG konvensional. Direktur Utama PT Gagas Energi Indonesia Danny Praditya mengatakan PGN sebagai induk usaha telah mengalokasikan dana sebesar US$ 32 juta untuk membangun 15 stasiun CNG konvensional itu. " Ini merupakan inisiatif PGN sendiri dan bukan penugasan dari pemerintah,"ujar Danny Praditya kepada Kontan, Selasa (24/3).
Gagas Energi bangun 15 stasiun CNG konvensional
JAKARTA. Seakan tak mau kalah dengan Pertamina yang mendapat tugas dari pemerintah untuk membangun 22 stasiun compressed natural gas (CNG), tahun ini, PT Perusahaan Gas Negara (PGN) berencana membangun 15 stasiun CNG konvensional. Direktur Utama PT Gagas Energi Indonesia Danny Praditya mengatakan PGN sebagai induk usaha telah mengalokasikan dana sebesar US$ 32 juta untuk membangun 15 stasiun CNG konvensional itu. " Ini merupakan inisiatif PGN sendiri dan bukan penugasan dari pemerintah,"ujar Danny Praditya kepada Kontan, Selasa (24/3).