KONTAN.CO.ID -JAKARTA. PT Sucofindo sebagai perusahaan inspeksi, pengujian, dan sertifikasi (TIC) di Indonesia, secara resmi dipercaya sebagai Lembaga Verifikasi dan Validasi (LVV) dalam Skema Climate Bonds Standard and Certification. Hal ini menjadikan PT Sucofindo berwenang untuk melakukan asesmen dan verifikasi atas obligasi hijau dan berkelanjutan, mendukung pertumbuhan pendanaan berkelanjutan di Indonesia. Seiring dengan semakin menguatnya posisi Indonesia dalam pasar utang berkelanjutan, negara ini telah menerbitkan obligasi hijau, sosial, berkelanjutan, dan berbasis berkelanjutan (GSS+: Green, Social, Sustainable and Sustainability-linked bonds) dengan nilai kumulatif sebesar US$ 16,2 miliar- termasuk US$ 11,5 miliar dari penerbitan obligasi negara (sovereign issuance).
Gandeng Climate Bonds Initiative, Sucofindo Ditunjuk untuk Asesmen Obligasi Hijau
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. PT Sucofindo sebagai perusahaan inspeksi, pengujian, dan sertifikasi (TIC) di Indonesia, secara resmi dipercaya sebagai Lembaga Verifikasi dan Validasi (LVV) dalam Skema Climate Bonds Standard and Certification. Hal ini menjadikan PT Sucofindo berwenang untuk melakukan asesmen dan verifikasi atas obligasi hijau dan berkelanjutan, mendukung pertumbuhan pendanaan berkelanjutan di Indonesia. Seiring dengan semakin menguatnya posisi Indonesia dalam pasar utang berkelanjutan, negara ini telah menerbitkan obligasi hijau, sosial, berkelanjutan, dan berbasis berkelanjutan (GSS+: Green, Social, Sustainable and Sustainability-linked bonds) dengan nilai kumulatif sebesar US$ 16,2 miliar- termasuk US$ 11,5 miliar dari penerbitan obligasi negara (sovereign issuance).