KONTAN.CO.ID - Amartha Foundation (Yayasan Tanggung Renteng Sejahtera) atau Amartha.org sebagai bagian dari inisiatif Amartha dalam menjalankan prinsip keberlanjutan, tahun ini kembali membuka pendaftaran Beasiswa Amartha Cendekia gelombang dua dengan kuota yang lebih banyak yaitu 150 siswi Sekolah Menengah Atas. Amartha Foundation turut menggandeng Indonesia Mengajar, lembaga yang berfokus di bidang pendidikan, untuk meningkatkan kualitas seleksi dan pendamping. Program Beasiswa Amartha Cendekia merupakan inisiatif dari Amartha.org yang diluncurkan pada April 2022 dengan memberikan dana pendidikan dan pendampingan persiapan kelulusan kepada pelajar perempuan kelas XII SMA/SMK sederajat, baik dari anak mitra Amartha maupun pelajar umum. Program ini dilatari oleh data dari Badan Pusat Statistik (BPS) 2021 mengenai angka partisipasi kasar perguruan tinggi, bahwa sebanyak 68,81% lulusan sekolah menengah di Indonesia tidak melanjutkan pendidikan ke
Gandeng Indonesia Mengajar, Amartha Perbanyak Kuota Penerima Beasiswa AmarthaCendekia
KONTAN.CO.ID - Amartha Foundation (Yayasan Tanggung Renteng Sejahtera) atau Amartha.org sebagai bagian dari inisiatif Amartha dalam menjalankan prinsip keberlanjutan, tahun ini kembali membuka pendaftaran Beasiswa Amartha Cendekia gelombang dua dengan kuota yang lebih banyak yaitu 150 siswi Sekolah Menengah Atas. Amartha Foundation turut menggandeng Indonesia Mengajar, lembaga yang berfokus di bidang pendidikan, untuk meningkatkan kualitas seleksi dan pendamping. Program Beasiswa Amartha Cendekia merupakan inisiatif dari Amartha.org yang diluncurkan pada April 2022 dengan memberikan dana pendidikan dan pendampingan persiapan kelulusan kepada pelajar perempuan kelas XII SMA/SMK sederajat, baik dari anak mitra Amartha maupun pelajar umum. Program ini dilatari oleh data dari Badan Pusat Statistik (BPS) 2021 mengenai angka partisipasi kasar perguruan tinggi, bahwa sebanyak 68,81% lulusan sekolah menengah di Indonesia tidak melanjutkan pendidikan ke