KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Federal International Finance (FIF Group) mengandeng PT Bank Maybank Indonesia Tbk memberikan layanan cash collection solution. Lewat layanan ini, nasabah FIF Group dapat melakukan setoran cicilan langsung melauli mesin setoran yang ada di kantor cabang. Mesin setoran ini beroperasi dalam waktu 24 jam selama tujuh hari. Selain itu sistem yang tertanam di mesin ini terintegrasi sehingga setoran tunai yang dilakukan langsung dikredit ke rekening tujuan di Maybank secara realtime. Dalam menyediakan layanan mesin ini, Maybank bekerja sama dengan PT G4S Cash Service sebagai perusahaan Cash In Transit penyedia mesin setoran uang yang digunakan. Baca Juga: POJK sinergi syariah diluncurkan, bank syariah boleh ikut bisnis bank induk
Gandeng Maybank, nasabah FIF Group bisa bayar cicilan via setor tunai
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Federal International Finance (FIF Group) mengandeng PT Bank Maybank Indonesia Tbk memberikan layanan cash collection solution. Lewat layanan ini, nasabah FIF Group dapat melakukan setoran cicilan langsung melauli mesin setoran yang ada di kantor cabang. Mesin setoran ini beroperasi dalam waktu 24 jam selama tujuh hari. Selain itu sistem yang tertanam di mesin ini terintegrasi sehingga setoran tunai yang dilakukan langsung dikredit ke rekening tujuan di Maybank secara realtime. Dalam menyediakan layanan mesin ini, Maybank bekerja sama dengan PT G4S Cash Service sebagai perusahaan Cash In Transit penyedia mesin setoran uang yang digunakan. Baca Juga: POJK sinergi syariah diluncurkan, bank syariah boleh ikut bisnis bank induk