KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) bekerjasama dengan Sentosa Park untuk menyediakan pembiayaan rumah secara kredit. Kerjasama itu diharapkan akan semakin memudahkan calon konsumen dalam melakukan pembelian rumah. Penandatanganan Kerjasama ini telah dilakukan Muhammad Ardiansyah selaku Pimpinan Cabang Bank BRI dan Hammy Sugiharto, Direktur Sales dan Marketing dari Sentosa Park. Dengan kerjasama tersebut maka konsumen dapat menikmati fasilitas Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) dari Bank BRI dengan suku bunga mulai dari 6,7% fixed empat tahun dengan tenor maksimal 20 tahun.
Gandeng Sentosa Park, BRI tawarkan bunga KPR sebesar 6,7%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) bekerjasama dengan Sentosa Park untuk menyediakan pembiayaan rumah secara kredit. Kerjasama itu diharapkan akan semakin memudahkan calon konsumen dalam melakukan pembelian rumah. Penandatanganan Kerjasama ini telah dilakukan Muhammad Ardiansyah selaku Pimpinan Cabang Bank BRI dan Hammy Sugiharto, Direktur Sales dan Marketing dari Sentosa Park. Dengan kerjasama tersebut maka konsumen dapat menikmati fasilitas Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) dari Bank BRI dengan suku bunga mulai dari 6,7% fixed empat tahun dengan tenor maksimal 20 tahun.