KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menggandeng Toyota Astra Finance Syariah dengan memberikan pembiayaan modal kerja berdasarkan prinsip syariah senilai Rp1,5 triliun di wilayah Aceh. Direktur Wholesale Transaction Banking BSI Zaidan Novari mengatakan, kerjasama ini bisa membantu masyarakat baik di Aceh maupun wilayah lain, lebih mudah mendapatkan akses terhadap pembiayaan syariah, khususnya untuk memenuhi kebutuhan kepemilikan kendaraan. “Ini juga merupakan salah satu komitmen BSI untuk memperluas inklusi keuangan syariah di berbagai sektor,” ujar Zaidan, Rabu (2/8).
Gandeng Toyota Astra Finance Syariah, BSI Salurkan Pembiayaan Modal Kerja Rp 1,5 T
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menggandeng Toyota Astra Finance Syariah dengan memberikan pembiayaan modal kerja berdasarkan prinsip syariah senilai Rp1,5 triliun di wilayah Aceh. Direktur Wholesale Transaction Banking BSI Zaidan Novari mengatakan, kerjasama ini bisa membantu masyarakat baik di Aceh maupun wilayah lain, lebih mudah mendapatkan akses terhadap pembiayaan syariah, khususnya untuk memenuhi kebutuhan kepemilikan kendaraan. “Ini juga merupakan salah satu komitmen BSI untuk memperluas inklusi keuangan syariah di berbagai sektor,” ujar Zaidan, Rabu (2/8).