KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) menaruh harapan besar terhadap calon presiden (Capres) 2024. Ketua Umum GAPKI Eddy Martono mengatakan pihaknya berharap nantinya presiden yang terpilih dapat mengatasi masalah tumpang tindih kebijakan di industri sawit. Sebab, banyaknya kebijakan yang tak selaras ini menurutnya yang kerap menjadi polemik di sektor persawitan. "Dengan kejadian-kejadian tersebut menyebabkan tidak ada kenyamanan berusaha atau juga kepastian berusaha di industri sawit," jelas Eddy pada Kontan.co.id, Selasa (13/2).
Gapki Harap Presiden Terpilih Bisa Atasi Tumpang Tindih Kebijakan Industri Sawit
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) menaruh harapan besar terhadap calon presiden (Capres) 2024. Ketua Umum GAPKI Eddy Martono mengatakan pihaknya berharap nantinya presiden yang terpilih dapat mengatasi masalah tumpang tindih kebijakan di industri sawit. Sebab, banyaknya kebijakan yang tak selaras ini menurutnya yang kerap menjadi polemik di sektor persawitan. "Dengan kejadian-kejadian tersebut menyebabkan tidak ada kenyamanan berusaha atau juga kepastian berusaha di industri sawit," jelas Eddy pada Kontan.co.id, Selasa (13/2).