KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Produksi kelapa sawit tahun 2018 ini diprediksi bakal mengalami peningkatan. Sejalan dengan prakiraan cuaca yang normal. "Cuaca kembali ke normal panen kita perkirakan tahun ini minimum bisa sama dengan 2017 sebesar 38 juta ton," ujar Ketua Bidang Agraria dan Tata Ruang Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki), Eddy Martono dalam Musyawarah Nasional X Gapki, Rabu (14/3). Bahkan Eddy optimistis bisa mencapai target produksi Gapki tahun 2018. Asal tahu saja target produksi tahun 2018 sebesar 40 juta ton.
Gapki: Produksi kelapa sawit tahun ini bisa capai target
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Produksi kelapa sawit tahun 2018 ini diprediksi bakal mengalami peningkatan. Sejalan dengan prakiraan cuaca yang normal. "Cuaca kembali ke normal panen kita perkirakan tahun ini minimum bisa sama dengan 2017 sebesar 38 juta ton," ujar Ketua Bidang Agraria dan Tata Ruang Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki), Eddy Martono dalam Musyawarah Nasional X Gapki, Rabu (14/3). Bahkan Eddy optimistis bisa mencapai target produksi Gapki tahun 2018. Asal tahu saja target produksi tahun 2018 sebesar 40 juta ton.