KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Berdasarkan hasil survei pemantauan harga hingga minggu keempat bulan Mei 2020, Bank Indonesia (BI) memperkirakan, inflasi di bulan ini capai 0,09% secara month on month. Atau, bila secara tahunan akan sebesar 2,21%. "Memang inflasi di bulan Ramadhan tahun ini sangat rendah, bahkan bila dibandingkan dengan Ramadhan di tahun-tahun sebelumnya," kata Gubernur BI Perry Warjiyo saat video konferensi, Kamis (28/5). Dia pun memerinci beberapa faktor yang menyebabkan rendahnya inflasi di bulan Ramadhan di tahun ini. Namun, yang paling utama datang dari penyebaran Covid-19 di Indonesia.
Gara-gara Covid-19, BI proyeksi inflasi di bulan Mei hanya 0,09%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Berdasarkan hasil survei pemantauan harga hingga minggu keempat bulan Mei 2020, Bank Indonesia (BI) memperkirakan, inflasi di bulan ini capai 0,09% secara month on month. Atau, bila secara tahunan akan sebesar 2,21%. "Memang inflasi di bulan Ramadhan tahun ini sangat rendah, bahkan bila dibandingkan dengan Ramadhan di tahun-tahun sebelumnya," kata Gubernur BI Perry Warjiyo saat video konferensi, Kamis (28/5). Dia pun memerinci beberapa faktor yang menyebabkan rendahnya inflasi di bulan Ramadhan di tahun ini. Namun, yang paling utama datang dari penyebaran Covid-19 di Indonesia.