KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Duniatex Group batal menggelar menggelar pertemuan dengan bank yang jadi krediturnya pada Jumat (13/9) kemarin. Namun rencana ini urung dilaksanakan lantaran kini enam entitas Duniatex tengah diajukan menjalani proses Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) di Pengadilan Niaga Semarang. “Pada Jumat (13/9) mestinya kami akan menggelar pertemuan dengan bank, namun kami tunda karena ada permohonan PKPU. Selanjutnya kami akan melakukan proses dalam PKPU,” kata sumber Kontan.co.id yang terlibat dalam upaya restrukturisasi Duniatex. Ia juga bilang, sejatinya Dunaitex Group telah menyepakati restrukturisasi setidaknya dengan tujuh bank yang nilai tagihannya mencapai Rp 4 triliun.
Gara-gara diajukan PKPU, Duniatex batal bertemu dengan para kreditur
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Duniatex Group batal menggelar menggelar pertemuan dengan bank yang jadi krediturnya pada Jumat (13/9) kemarin. Namun rencana ini urung dilaksanakan lantaran kini enam entitas Duniatex tengah diajukan menjalani proses Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) di Pengadilan Niaga Semarang. “Pada Jumat (13/9) mestinya kami akan menggelar pertemuan dengan bank, namun kami tunda karena ada permohonan PKPU. Selanjutnya kami akan melakukan proses dalam PKPU,” kata sumber Kontan.co.id yang terlibat dalam upaya restrukturisasi Duniatex. Ia juga bilang, sejatinya Dunaitex Group telah menyepakati restrukturisasi setidaknya dengan tujuh bank yang nilai tagihannya mencapai Rp 4 triliun.