JAKARTA. Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) berencana membuat sistem kluster perguruan tinggi guna mendorong percepatan pembangunan. Pemerintah akan melibatkan para akademisi ini untuk menyiapkan rancang bangun proyek infrastruktur nasional. Andrianof Chaniago, Menteri PPN/Kepala Bappenas mengatakan, Bappenas telah berkoordinasi dengan Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemristek Dikti) untuk merealisasikan rencana itu. "Kami akan membahasnya dengan perguruan tinggi, tapi saat ini pak Menristek Dikti masih melakukan pertemuan dulu dengan mereka (perguruan tinggi)," kata Andrinof, Rabu (29/7).
Garap infrastruktur, pemerintah libatkan kampus
JAKARTA. Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) berencana membuat sistem kluster perguruan tinggi guna mendorong percepatan pembangunan. Pemerintah akan melibatkan para akademisi ini untuk menyiapkan rancang bangun proyek infrastruktur nasional. Andrianof Chaniago, Menteri PPN/Kepala Bappenas mengatakan, Bappenas telah berkoordinasi dengan Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemristek Dikti) untuk merealisasikan rencana itu. "Kami akan membahasnya dengan perguruan tinggi, tapi saat ini pak Menristek Dikti masih melakukan pertemuan dulu dengan mereka (perguruan tinggi)," kata Andrinof, Rabu (29/7).