DENPASAR. PT Garuda Indonesia terus berupaya memperluas layanan dalam upaya memajukan daerah, sehingga masyarakat mendapatkan pilihan dalam menggunakan layanan maskapai penerbangan. "Kami berupaya membuka layanan penerbangan ke daerah-daerah, terlebih daerah tersebut memiliki potrensi pariwisata tetapi belum ada penerbangan ke sana," kata Direktur Utama PT Garuda Indonesia M. Arief Wibowo, di sela acara "SkyTeam Supervisory Board Meeting 2016" di Nusa Dua, Bali, Rabu (12/10). Ia mengatakan pengembangan layanan penerbangan Garuda Indonesia saat ini sudah membuka penerbangan ke wilayah Indonesia bagian timur. Dengan pelayanan penerbangan tersebut diharapkan masyarakat akan memudahkan bepergian ke luar daerah, maupun wisatawan berkunjung ke daerah tersebut.
Garuda buka rute Indonesia bagian timur
DENPASAR. PT Garuda Indonesia terus berupaya memperluas layanan dalam upaya memajukan daerah, sehingga masyarakat mendapatkan pilihan dalam menggunakan layanan maskapai penerbangan. "Kami berupaya membuka layanan penerbangan ke daerah-daerah, terlebih daerah tersebut memiliki potrensi pariwisata tetapi belum ada penerbangan ke sana," kata Direktur Utama PT Garuda Indonesia M. Arief Wibowo, di sela acara "SkyTeam Supervisory Board Meeting 2016" di Nusa Dua, Bali, Rabu (12/10). Ia mengatakan pengembangan layanan penerbangan Garuda Indonesia saat ini sudah membuka penerbangan ke wilayah Indonesia bagian timur. Dengan pelayanan penerbangan tersebut diharapkan masyarakat akan memudahkan bepergian ke luar daerah, maupun wisatawan berkunjung ke daerah tersebut.