KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK) pada bulan Oktober 2023 mungkin meningkat bila dibandingkan dengan September 2023. Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede memperkirakan, inflasi bulan Oktober 2023 sebesar 0,24% atau naik dari 0,19% MoM pada bulan September 2023. Pun inflasi IHK tahun ke tahun atau year on year (YoY) Oktober 2023 diyakini akan sebesar 2,63% YoY, atau naik dari 2,28% YoY pada September 2023.
Gejolak Rupiah Beri Dampak pada Pergerakan Inflasi Oktober 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK) pada bulan Oktober 2023 mungkin meningkat bila dibandingkan dengan September 2023. Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede memperkirakan, inflasi bulan Oktober 2023 sebesar 0,24% atau naik dari 0,19% MoM pada bulan September 2023. Pun inflasi IHK tahun ke tahun atau year on year (YoY) Oktober 2023 diyakini akan sebesar 2,63% YoY, atau naik dari 2,28% YoY pada September 2023.