KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) resmi mengangkat komisaris baru dari S&P Global Ratings. Ini sejalan dengan kepemilikan S&P Global Ratings pada 15% saham Pefindo sejak Mei 2023, sehingga S&P berhak menempatkan satu orang perwakilannya sebagai Anggota Dewan Komisaris di Pefindo. Baca Juga: Pefindo Turunkan Peringkat Sukuk Wijaya Karya (WIKA) ke Level idSD
Gelar RUPSLB, Pefindo Angkat Komisaris Baru dari S&P Global Ratings
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) resmi mengangkat komisaris baru dari S&P Global Ratings. Ini sejalan dengan kepemilikan S&P Global Ratings pada 15% saham Pefindo sejak Mei 2023, sehingga S&P berhak menempatkan satu orang perwakilannya sebagai Anggota Dewan Komisaris di Pefindo. Baca Juga: Pefindo Turunkan Peringkat Sukuk Wijaya Karya (WIKA) ke Level idSD
TAG: