KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gempa berpotensi tsunami terjadi di Banten, Jumat (2/8). Badan Meteorologi Kilimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis wilayah yang berpotensi terkena dampak tsunami. Lokasi gempa berada di 147 kilometer barat daya Sumur, Banten dengan kedalaman 10 kilometer dengan magnitudo 7,4. Baca Juga: Belum mencabut peringatan dini tsunami, BMKG tunggu sampai pukul 21.35 WIB
Gempa Banten, prediksi ketinggian gelombang tsunami di wilayah siaga mencapai 3 meter
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gempa berpotensi tsunami terjadi di Banten, Jumat (2/8). Badan Meteorologi Kilimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis wilayah yang berpotensi terkena dampak tsunami. Lokasi gempa berada di 147 kilometer barat daya Sumur, Banten dengan kedalaman 10 kilometer dengan magnitudo 7,4. Baca Juga: Belum mencabut peringatan dini tsunami, BMKG tunggu sampai pukul 21.35 WIB