KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gempa berkekuatan 7,2 mengguncang Kabupaten Nias Barat, Sumatra Utara, Jumat (14/5) pukul 13.33 WIB. Menurut data Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut tidak berpotensi menyebabkan tsunami. "Menurut BMKG gempa tersebut tidak berpotensi tsunami," kata Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Raditya Jati dalam keterangan tertulis. Raditya mengatakan data BMKG juga menunjukan titik pusat gempa berada di 010 Lintang Utara (LU) dan 96,53 Bujur Timur (BT) di kedalaman 19 kilometer di bawah permukaan laut.
Gempa bermagnitudo 7,2 di Nias tak berpotensi tsunami
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gempa berkekuatan 7,2 mengguncang Kabupaten Nias Barat, Sumatra Utara, Jumat (14/5) pukul 13.33 WIB. Menurut data Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut tidak berpotensi menyebabkan tsunami. "Menurut BMKG gempa tersebut tidak berpotensi tsunami," kata Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Raditya Jati dalam keterangan tertulis. Raditya mengatakan data BMKG juga menunjukan titik pusat gempa berada di 010 Lintang Utara (LU) dan 96,53 Bujur Timur (BT) di kedalaman 19 kilometer di bawah permukaan laut.