KONTAN.CO.ID-RAJA AMPAT. Konsumsi rumah tangga, masih menjadi penopang utama pertumbuhan ekonomi Indonesia. Ternyata, generasi y (gen y) alias milenial dan generasi z (gen z), juga menjadi pendorongnya. Direktur Departemen Kebijakan Ekonomi dan Moneter Bank Indonesia (BI) Erwindo Kolopaking menyebut gen y dan gen z berkontribusi terhadap total konsumsi rumah tangga dan menjadi salah satu sumber pertumbuhan ekonomi. "Konsumsi rumah tangga masih menjadi penopang. Pasti kaitannya dengan restoran, makanan, kegiatan, aktivitas ini tentu kita pahami semua dari gen y dan gen z," kaya Erwindo, Sabtu (11/11). Ditambah, adanya kemudahan pembiayaan yang berasal dari sektor keuangan nonbank.
Gen Y dan Gen Z Dorong Pertumbuhan Konsumsi Rumah Tangga
KONTAN.CO.ID-RAJA AMPAT. Konsumsi rumah tangga, masih menjadi penopang utama pertumbuhan ekonomi Indonesia. Ternyata, generasi y (gen y) alias milenial dan generasi z (gen z), juga menjadi pendorongnya. Direktur Departemen Kebijakan Ekonomi dan Moneter Bank Indonesia (BI) Erwindo Kolopaking menyebut gen y dan gen z berkontribusi terhadap total konsumsi rumah tangga dan menjadi salah satu sumber pertumbuhan ekonomi. "Konsumsi rumah tangga masih menjadi penopang. Pasti kaitannya dengan restoran, makanan, kegiatan, aktivitas ini tentu kita pahami semua dari gen y dan gen z," kaya Erwindo, Sabtu (11/11). Ditambah, adanya kemudahan pembiayaan yang berasal dari sektor keuangan nonbank.