KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia (Generali Indonesia) menyatakan klaim asuransi penyakit kritis mengalami kenaikan pada 2023. Mengenai hal itu, Chief Marketing Officer Generali Indonesia Vivin Arbianti Gautama mengatakan klaim penyakit kritis mengalami peningkatan sebesar 32,35% dari sisi jumlah kasus dan sebesar 34,16% dari sisi nominal klaim pada 2023. "Beberapa jenis penyakit kritis dengan kasus terbanyak, yakni kanker payudara, gagal ginjal kronis, sumbatan pembuluh darah jantung, serangan jantung, serta stroke," ungkapnya kepada Kontan, Selasa (26/3).
Generali Sebut Klaim Asuransi Penyakit Kritis Alami Peningkatan pada 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia (Generali Indonesia) menyatakan klaim asuransi penyakit kritis mengalami kenaikan pada 2023. Mengenai hal itu, Chief Marketing Officer Generali Indonesia Vivin Arbianti Gautama mengatakan klaim penyakit kritis mengalami peningkatan sebesar 32,35% dari sisi jumlah kasus dan sebesar 34,16% dari sisi nominal klaim pada 2023. "Beberapa jenis penyakit kritis dengan kasus terbanyak, yakni kanker payudara, gagal ginjal kronis, sumbatan pembuluh darah jantung, serangan jantung, serta stroke," ungkapnya kepada Kontan, Selasa (26/3).