KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) menargetkan pertumbuhan pembiayaan sebesar 14% di tahun 2024. Guna mencapai tersebut, WOM Finance akan mendorong tingkatkan pertumbuhan bisnis, khususnya pembiayaan di luar Jawa. Direktur Keuangan WOM Finance Cincin Lisa memproyeksikan penyaluran pembiayaan baru pada tahun 2024 akan sebesar Rp 6,5 triliun atau tumbuh 14% dari tahun 2023. Menurut Cincin di tahun 2024 sektor konsumtif dan produktif diproyeksikan akan menjadi kontributort utama dalam mendongkrak pembiayaan. "Untuk sektor profuktif dan konsumtif khususnya untuk skala menengah diproyeksikan masih akan menjadi salah satu kontributor perusahaan pada tahun 2024 ini," kata Cincin, Senin (1/1).
Genjot Bisnis di Luar Jawa, WOM Finance Targetkan Pembiayaan Tumbuh 14% di 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) menargetkan pertumbuhan pembiayaan sebesar 14% di tahun 2024. Guna mencapai tersebut, WOM Finance akan mendorong tingkatkan pertumbuhan bisnis, khususnya pembiayaan di luar Jawa. Direktur Keuangan WOM Finance Cincin Lisa memproyeksikan penyaluran pembiayaan baru pada tahun 2024 akan sebesar Rp 6,5 triliun atau tumbuh 14% dari tahun 2023. Menurut Cincin di tahun 2024 sektor konsumtif dan produktif diproyeksikan akan menjadi kontributort utama dalam mendongkrak pembiayaan. "Untuk sektor profuktif dan konsumtif khususnya untuk skala menengah diproyeksikan masih akan menjadi salah satu kontributor perusahaan pada tahun 2024 ini," kata Cincin, Senin (1/1).