JAKARTA. Bank Mandiri akan meningkatkan fee based income untuk memacu laba perseroan yang pada semester satu hanya tumbuh tipis sebesar 2,7%. Untuk menggenjot fee based income ini, perseroan akan memacu beberapa transaksi seperti e-channel mobile banking, internet banking, dan volume transaksi ATM. Bank Mandiri juga akan meningkatkan volume transaksi melalui kartu kredit, kartu debet, dan kartu prepaid. Sebagai gambaran, pada semester pertama tahun lalu, pendapatan fee based income Bank Mandiri menyumbang 26,5% dari total pendapatan, yaitu Rp 8,02 triliun.
Genjot kinerja, Bank Mandiri pacu fee based income
JAKARTA. Bank Mandiri akan meningkatkan fee based income untuk memacu laba perseroan yang pada semester satu hanya tumbuh tipis sebesar 2,7%. Untuk menggenjot fee based income ini, perseroan akan memacu beberapa transaksi seperti e-channel mobile banking, internet banking, dan volume transaksi ATM. Bank Mandiri juga akan meningkatkan volume transaksi melalui kartu kredit, kartu debet, dan kartu prepaid. Sebagai gambaran, pada semester pertama tahun lalu, pendapatan fee based income Bank Mandiri menyumbang 26,5% dari total pendapatan, yaitu Rp 8,02 triliun.