KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dini hari tadi, Rabu (24/1) pukul 00.38, wilayah Provinsi Maluku, tepatnya kawasan kota Kecamatan Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBG), digoyang oleh gempa berkekuatan 4,9 Skala Richter (SR). Melansir situs resmi www.bmkg.go.id, gempa yang berpusat di dasar laut itu dilaporkan terjadi pada kedalaman 67 kilometer. Madan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) juga menyebutkan pusat gempa pada jarak 16 km timur Bula, salah satu kecamatan di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBG).
Giliran Maluku yang digetarkan gempa berkekuatan 4,9 magnitudo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dini hari tadi, Rabu (24/1) pukul 00.38, wilayah Provinsi Maluku, tepatnya kawasan kota Kecamatan Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBG), digoyang oleh gempa berkekuatan 4,9 Skala Richter (SR). Melansir situs resmi www.bmkg.go.id, gempa yang berpusat di dasar laut itu dilaporkan terjadi pada kedalaman 67 kilometer. Madan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) juga menyebutkan pusat gempa pada jarak 16 km timur Bula, salah satu kecamatan di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBG).