KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Garuda Maintenance Facility AeroAsia Tbk (GMFI) berharap pada tanggal 1 Februari nanti GMFI telah mulai melakukan line maintanance di Melbourne - Australia karena itu merupakan cikal bakal pertama GMFI untuk melaksanakan maintanance di Australia termasuk nanti rencananya akan memulai juga di Sidney dan Perth. "Ini satu hal yang akhirnya dengan usaha keras, kita akan laksanakan ini. Ini menjadi internasional foot print pertama dan di harapkan nanti kita akan semakin dekat dengan pasar Australia dan kita harapkan airline-airline Australia yang bisa kita gandeng untuk melaksanakan perawatan besar untuk air brand maintenance kita di Indonesia," kata Direktur Utama GMFI Tazar Marta Kurniawan. Baca Juga: Garuda Maintenance (GMFI) optimis raih pertumbuhan laba bersih 10% di tahun 2020
GMFI siap masuk pasar Australia, begini persiapannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Garuda Maintenance Facility AeroAsia Tbk (GMFI) berharap pada tanggal 1 Februari nanti GMFI telah mulai melakukan line maintanance di Melbourne - Australia karena itu merupakan cikal bakal pertama GMFI untuk melaksanakan maintanance di Australia termasuk nanti rencananya akan memulai juga di Sidney dan Perth. "Ini satu hal yang akhirnya dengan usaha keras, kita akan laksanakan ini. Ini menjadi internasional foot print pertama dan di harapkan nanti kita akan semakin dekat dengan pasar Australia dan kita harapkan airline-airline Australia yang bisa kita gandeng untuk melaksanakan perawatan besar untuk air brand maintenance kita di Indonesia," kata Direktur Utama GMFI Tazar Marta Kurniawan. Baca Juga: Garuda Maintenance (GMFI) optimis raih pertumbuhan laba bersih 10% di tahun 2020