KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dua perusahaan teknologi Indonesia, Gojek dan Tokopedia, resmi merger dengan mengusung nama baru: GoTo. Aksi Grup GoTo yang kini memiliki valuasi US$ 17 miliar itu menyedot perhatian publik. Bahkan, dua grup musik asal Korea Selatan yang sudah mendunia, BTS dan Blackpink, turut menyambut aksi merger dua perusahaan teknologi itu.
Gojek dan Tokopedia merger, begini komentar personel BTS dan Blackpink
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dua perusahaan teknologi Indonesia, Gojek dan Tokopedia, resmi merger dengan mengusung nama baru: GoTo. Aksi Grup GoTo yang kini memiliki valuasi US$ 17 miliar itu menyedot perhatian publik. Bahkan, dua grup musik asal Korea Selatan yang sudah mendunia, BTS dan Blackpink, turut menyambut aksi merger dua perusahaan teknologi itu.