KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) untuk menggelar penambahan modal tanpa hak memesan efek terlebih dahulu (PMTHMETD) alias private placement akan menghadapi berbagai tantangan. Adapun GOTO sudah mengantongi restu dari Rapat Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada 28 Juni 2022 untuk melepas sebanyak-banyaknya 118,43 miliar lembar saham seri A. Pengamat Pasar Modal dari Universitas Indonesia Budi Frensidy menilai opsi GOTO untuk melakukan private placement ini akan sulit dilakukan, apalagi setelah periode lock up dibuka.
Gojek Tokopedia (GOTO) Dinilai Sulit Gelar Private Placement
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) untuk menggelar penambahan modal tanpa hak memesan efek terlebih dahulu (PMTHMETD) alias private placement akan menghadapi berbagai tantangan. Adapun GOTO sudah mengantongi restu dari Rapat Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada 28 Juni 2022 untuk melepas sebanyak-banyaknya 118,43 miliar lembar saham seri A. Pengamat Pasar Modal dari Universitas Indonesia Budi Frensidy menilai opsi GOTO untuk melakukan private placement ini akan sulit dilakukan, apalagi setelah periode lock up dibuka.