KONTAN.CO.ID - BEIJING. Ekonom Goldman Sachs Group Inc mengatakan mereka tidak lagi mengharapkan China untuk memotong jumlah uang tunai yang harus dimiliki bank sebagai cadangan tahun ini setelah bank sentral berjanji untuk menjaga kondisi likuiditas secara keseluruhan relatif stabil. Mengutip Bloomberg, probabilitas pemotongan rasio persyaratan cadangan (RRR) diturunkan dan People's Bank of China (PBOC) sebagai gantinya mungkin akan melakukan operasi pasar terbuka, fasilitas pinjaman jangka menengah dan alat yang ditargetkan untuk menjaga pasokan dan permintaan likuiditas relatif stabil. Adapun, yang dimaksud alat yang ditargetkan kemungkinan akan merujuk pada alat pendukung likuiditas hijau PBOC untuk mengurangi emisi karbon.
Goldman Sachs berharap China tidak akan potong rasio persyaratan cadangan tahun ini
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Ekonom Goldman Sachs Group Inc mengatakan mereka tidak lagi mengharapkan China untuk memotong jumlah uang tunai yang harus dimiliki bank sebagai cadangan tahun ini setelah bank sentral berjanji untuk menjaga kondisi likuiditas secara keseluruhan relatif stabil. Mengutip Bloomberg, probabilitas pemotongan rasio persyaratan cadangan (RRR) diturunkan dan People's Bank of China (PBOC) sebagai gantinya mungkin akan melakukan operasi pasar terbuka, fasilitas pinjaman jangka menengah dan alat yang ditargetkan untuk menjaga pasokan dan permintaan likuiditas relatif stabil. Adapun, yang dimaksud alat yang ditargetkan kemungkinan akan merujuk pada alat pendukung likuiditas hijau PBOC untuk mengurangi emisi karbon.