Jakarta. Mendekati pertemuan penahanan produksi yang direncanakan oleh Arab Saudi dengan mengajak para anggota OPEC dan produsen lainnya, Goldman Sachs Inc memprediksi peluang tercapainya kesepakatan dalam pertemuan ini terbuka lebar. Mengutip Bloomberg, Selasa (23/8) pukul 12.36 WIB harga minyak mentah WTI kontrak pengiriman Oktober 2016 di New York Mercantile Exchange masih merosot 1,22% di level US$ 46,83 per barel dibanding hari sebelumnya. Pada laporan terbaru Goldman disampaikan peluang kesepakatan dicapai pada pertemuan bulan depan masih ada. Kesepakatan tersebut akan menjadi simbol koperatif yang berhasil diraih oleh Menteri Energi Arab Saudi yang baru. Setelah enam kali kegagalan sebelumnya.
Goldman yakin Arab gagal tekan harga minyak
Jakarta. Mendekati pertemuan penahanan produksi yang direncanakan oleh Arab Saudi dengan mengajak para anggota OPEC dan produsen lainnya, Goldman Sachs Inc memprediksi peluang tercapainya kesepakatan dalam pertemuan ini terbuka lebar. Mengutip Bloomberg, Selasa (23/8) pukul 12.36 WIB harga minyak mentah WTI kontrak pengiriman Oktober 2016 di New York Mercantile Exchange masih merosot 1,22% di level US$ 46,83 per barel dibanding hari sebelumnya. Pada laporan terbaru Goldman disampaikan peluang kesepakatan dicapai pada pertemuan bulan depan masih ada. Kesepakatan tersebut akan menjadi simbol koperatif yang berhasil diraih oleh Menteri Energi Arab Saudi yang baru. Setelah enam kali kegagalan sebelumnya.