KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mengungkapkan ada dua skenario titik tengah pertumbuhan ekonomi tahun 2023. Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, saat ini BI memperkirakan pertumbuhan ekonomi tahun ini berada di rentang 4,5% hingga 5,3%. Skenario pertama, titik tengah pertumbuhan ekonomi ada di level 4,9% secara tahunan.
Gubernur BI Beberkan Dua Skenario Titik Tengah Pertumbuhan Ekonomi Indonesia di 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mengungkapkan ada dua skenario titik tengah pertumbuhan ekonomi tahun 2023. Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, saat ini BI memperkirakan pertumbuhan ekonomi tahun ini berada di rentang 4,5% hingga 5,3%. Skenario pertama, titik tengah pertumbuhan ekonomi ada di level 4,9% secara tahunan.