KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) menyebutkan, ke depan masih tersedia ruang bagi penurunan suku bunga acuan. Apalagi, dengan melihat perkembangan yang terjadi di perekonomian domestik akhir-akhir ini. “Didukung dengan inflasi yang sangat rendah dan juga pertumbuhan ekonomi yang memang perlu didorong. Kami meliaht tentu saja ada ruang penurunan suku bunga,” kata Gubernur BI Perry Warjiyo, Selasa (27/10) via video conference. Namun, Perry menekankan, meski ada ruang penurunan, tidak serta merta bank sentral akan menggunakan ruang tersebut. Pasalnya, bank sentral perlu melakukan review lanjutan dan melakukan pertimbangan.
Gubernur BI sebut masih ada ruang penurunan suku bunga acuan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) menyebutkan, ke depan masih tersedia ruang bagi penurunan suku bunga acuan. Apalagi, dengan melihat perkembangan yang terjadi di perekonomian domestik akhir-akhir ini. “Didukung dengan inflasi yang sangat rendah dan juga pertumbuhan ekonomi yang memang perlu didorong. Kami meliaht tentu saja ada ruang penurunan suku bunga,” kata Gubernur BI Perry Warjiyo, Selasa (27/10) via video conference. Namun, Perry menekankan, meski ada ruang penurunan, tidak serta merta bank sentral akan menggunakan ruang tersebut. Pasalnya, bank sentral perlu melakukan review lanjutan dan melakukan pertimbangan.