KONTAN.CO.ID - Gubernur Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta Anies Rasyid Baswedan menyadari tidak mudah bagi Provinsi DKI Jakarta untuk membuat kebijakan tanpa melibatkan daerah penyangga di sekitar Jakarta. Hal ini ia rasakan saat menetapkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah Provinsi DKI Jakarta dalam rangka mencegah penyebaran dan penularan virus corona Covid-19. Hasilnya pada hari ketiga aktivitas DKI Jakarta tetap saja menggeliat karena masih banyak pergerakan penduduk dari wilayah-wilayah penyangga DKI Jakarta untuk melakukan aktivitas di ibukota Jakarta meskipun ada wabah virus corona Covid-19.
Gubernur Jakarta Anies Baswedan siap tambah check point untuk penegakan aturan PSBB
KONTAN.CO.ID - Gubernur Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta Anies Rasyid Baswedan menyadari tidak mudah bagi Provinsi DKI Jakarta untuk membuat kebijakan tanpa melibatkan daerah penyangga di sekitar Jakarta. Hal ini ia rasakan saat menetapkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di wilayah Provinsi DKI Jakarta dalam rangka mencegah penyebaran dan penularan virus corona Covid-19. Hasilnya pada hari ketiga aktivitas DKI Jakarta tetap saja menggeliat karena masih banyak pergerakan penduduk dari wilayah-wilayah penyangga DKI Jakarta untuk melakukan aktivitas di ibukota Jakarta meskipun ada wabah virus corona Covid-19.