KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Gubernur Federal Reserve alias The Fed Jerome Powell mengatakan pada Senin (22 Maret), publik perlu memahami risiko di balik Bitcoin dan cryptocurrency lainnya. Pernyataan Powel tersebut keluar bahkan ketika bank sentral Amerika Serikat sedang mempelajari potensi biaya dan manfaat dari dollar AS digital. Powell bilang, The Fed lebih suka menyebut kripto sebagai "aset kripto," karena volatilitasnya merusak kemampuan untuk menyimpan nilai, fungsi dasar dari sebuah mata uang.
Gubernur The Fed: Aset kripto sangat tidak stabil, lihat Bitcoin!
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Gubernur Federal Reserve alias The Fed Jerome Powell mengatakan pada Senin (22 Maret), publik perlu memahami risiko di balik Bitcoin dan cryptocurrency lainnya. Pernyataan Powel tersebut keluar bahkan ketika bank sentral Amerika Serikat sedang mempelajari potensi biaya dan manfaat dari dollar AS digital. Powell bilang, The Fed lebih suka menyebut kripto sebagai "aset kripto," karena volatilitasnya merusak kemampuan untuk menyimpan nilai, fungsi dasar dari sebuah mata uang.