H-1 Penutupan CPNS 2024, Kemenkumham Masih Jadi Instansi Paling Diminati



KONTAN.CO.ID -  H-1 penutupan pendaftaran CPNS tahun 2024 minggu ini, pendaftar semakin bertambah hingga hampir menyentuh angka 3 juta.

Badan Kepegawaian Negara atau BKN merilis data statistik pendaftar CPNS tahun 2024. 

Bersumber dari Instagram BKN, per tanggal 4 September 2024 pukul 14.00 WIB, ada sebanyak 2.718.663 pelamar sudah melakukan pendaftaran pada akun SSCASN BKN.


Sebanyak 952.581 pelamar sudah melakukan submit. Ada sebanyak 546.238 pelamar berstatus "MS" atau memenuhi syarat. Sedangkan 100.204 pelamar dinyatakan "TMS" atau tidak memenuhi syarat. 

Berikut ini statistik pelamar CPNS 2024 per tanggal 4 September 2024 pukul 14.00 WIB.

Baca Juga: Hati-Hati e-Meterai Palsu, Ini 3 Cara Cek e-Meterai Asli Buat CPNS 2024

CPNS instansi pusat paling banyak peminat

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia

  • Formasi: 9.070
  • Submit: 414.760
Kementerian Agama

  • Formasi: 20.772
  • Submit: 127.501
Kementerian Kesehatan

  • Formasi: 8.449
  • Submit: 78.937
Kejaksaan Agung

  • Formasi: 9.649
  • Submit: 68.255
Kementerian Komunikasi dan Informatika

  • Formasi: 4.215
  • Submit: 59.963
Kementerian Pertahanan

  • Formasi: 6.566
  • Submit: 35.943
Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi

  • Formasi: 12.843
  • Submit: 34.343
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

  • Formasi: 3.066
  • Submit: 30.958
Kementerian Keuangan

  • Formasi: 1.230
  • Submit: 27.763
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional

  • Formasi: 1.206
  • Submit: 26.905

CPNS instansi pusat paling sedikit peminat

Setjen Komnas HAM

  • Formasi: 38
  • Submit: 292
Sekretariat Jenderal MPR

  • Formasi: 25
  • Submit: 306
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

  • Formasi: 61
  • Submit: 311
Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan

  • Formasi: 65
  • Submit: 314
Badan Riset dan Inovasi Nasional

  • Formasi: 500
  • Submit: 397
Badan Pembinaan Ideologi Pancasila

  • Formasi: 53
  • Submit: 570
Setjen WANTANNAS

  • Formasi: 64
  • Submit: 731
Badan Nasional Penanggulangan Terorisme

  • Formasi: 194
  • Submit: 733
Sekretariat Jenderal Komisi Yudisial

  • Formasi: 145
  • Submit: 848
Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan

  • Formasi: 86
  • Submit: 946
Baca Juga: Beli e-Meterai di 15 Link Resmi Buat CPNS 2024 dan Cara Membubuhkannya

CPNS instansi daerah paling banyak peminat

Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta 

  • Formasi: 4.413
  • Submit: 30.152
Pemerintah Kab. Sijunjung

  • Formasi: 1.261
  • Submit: 23.864
Pemerintah Provinsi Jawa Timur

  • Formasi: 2.314
  • Submit: 21.957
Pemerintah Aceh

  • Formasi: 681
  • Submit: 19.017
Pemerintah Provinsi Jawa Barat

  • Formasi: 899
  • Submit: 18.338
Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara

  • Formasi: 1.509
  • Submit: 17.357
Pemerintah Kab.Luwu Timur

  • Formasi: 934
  • Submit: 16.437
Pemerintah Kab. Tangerang

  • Formasi: 500
  • Submit: 15.985
Pemerintah Kota Surabaya

  • Formasi: 680
  • Submit: 13.177
Pemerintah Provinsi NTT

  • Formasi: 2.571
  • Submit: 13.121

CPNS instansi daerah paling sedikit peminat

Pemerintah Kota Gorontalo

  • Formasi: 5
  • Submit: 11
Pemerintah Kab. Bangli

  • Formasi: 9
  • Submit: 16
Pemerintah Kab. Purworejo

  • Formasi: 17
  • Submit: 33
Pemerintah Kota Tanjungpinang

  • Formasi: 15
  • Submit: 41
Pemerintah Kab. Bondowoso

  • Formasi: 27
  • Submit: 46
Pemerintah Kota Tidore Kepulauan

  • Formasi: 51
  • Submit: 48
Pemerintah Kab. Pohuwato

  • Formasi: 41
  • Submit: 64
Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat

  • Formasi: 21
  • Submit: 109
Pemerintah Kota Pasuruan

  • Formasi: 15
  • Submit: 127
  • Pemerintah Kab. Seram Bagian Barat
  • Formasi: 10
  • Submit: 130
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News