KONTAN.CO.ID - TOKYO. Kementerian Pertahanan Jepang mengatakan telah memutuskan untuk menghentikan rencana untuk mengerahkan dua sistem pertahanan rudal buatan Amerika Serikat yang bertujuan untuk memperkuat kemampuan negara itu terhadap ancaman dari Korea Utara. Menteri Pertahanan Taro Kono mengatakan bahwa ia memutuskan untuk menghentikan proses penyebaran sistem Aegis Ashore. Salah satunya akibat karena faktor biaya. Baca Juga: Laba perbankan Amerika Serikat merosot 70% akibat pandemi corona
Hadapi ancaman Korut, Jepang malah batalkan rencana penggunaan sistem rudal buatan AS
KONTAN.CO.ID - TOKYO. Kementerian Pertahanan Jepang mengatakan telah memutuskan untuk menghentikan rencana untuk mengerahkan dua sistem pertahanan rudal buatan Amerika Serikat yang bertujuan untuk memperkuat kemampuan negara itu terhadap ancaman dari Korea Utara. Menteri Pertahanan Taro Kono mengatakan bahwa ia memutuskan untuk menghentikan proses penyebaran sistem Aegis Ashore. Salah satunya akibat karena faktor biaya. Baca Juga: Laba perbankan Amerika Serikat merosot 70% akibat pandemi corona