KONTAN.CO.ID - Jakarta. Keberangkatan haji tahun 2021 kembali batal dilaksanakan. Apa yang bisa dilakukan calon jemaah yang batal berangkat haji tahun 2021? Bagaimana nasib dana calon jemaah haji? Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) telah memutuskan untuk membatalkan keberangkatan calon jemaah haji pada tahun 2021 ini. Meski keberangkatan ibadah haji tahun 2021 batal, Ketua Serikat Penyelenggara Umrah dan Haji (SAPUHI) Syam Resfiadi menjamin bahwa dana calon jemaah haji tetap aman. Namun demikian, ada dua pilihan yang bisa dilakukan para calon jemaah haji yang batal berangkat tahun 2021. Para calon jemaah haji yang batal berangkat tahun 2021 ini dapat melakukan pengambilan dana kembali (refund) atau sekadar menarik biaya pelunasannya.
Haji 2021 batal berangkat, ini pilihan yang bisa dilakukan calon jemaah
KONTAN.CO.ID - Jakarta. Keberangkatan haji tahun 2021 kembali batal dilaksanakan. Apa yang bisa dilakukan calon jemaah yang batal berangkat haji tahun 2021? Bagaimana nasib dana calon jemaah haji? Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) telah memutuskan untuk membatalkan keberangkatan calon jemaah haji pada tahun 2021 ini. Meski keberangkatan ibadah haji tahun 2021 batal, Ketua Serikat Penyelenggara Umrah dan Haji (SAPUHI) Syam Resfiadi menjamin bahwa dana calon jemaah haji tetap aman. Namun demikian, ada dua pilihan yang bisa dilakukan para calon jemaah haji yang batal berangkat tahun 2021. Para calon jemaah haji yang batal berangkat tahun 2021 ini dapat melakukan pengambilan dana kembali (refund) atau sekadar menarik biaya pelunasannya.