KONTAN.CO.ID - Jakarta. Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 2, 3, 4 di Jawa Bali telah diperpanjang hingga 4 Oktober 2021. Meski demikian, risiko penularan Covid-19 di Jawa Bali kini semakin turun. Merujuk data Satgas Covid-19 di Covid19.go.id per 22 September 2021, hampir semua wilayah di Jawa Bali kini berstatus zona kuning corona. Zona kuning corona berarti daerah tersebut memiliki risiko penularan Covid-19 yang rendah. Kabar ini jelas menggembirakan. Pasalnya, sejak tahun lalu Jawa Bali merupakan daerah berisiko tinggi dalam penularan Covid-19.
Hampir semua wilayah di Jawa Bali zona kuning, zona oranye corona hanya 6 daerah
KONTAN.CO.ID - Jakarta. Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 2, 3, 4 di Jawa Bali telah diperpanjang hingga 4 Oktober 2021. Meski demikian, risiko penularan Covid-19 di Jawa Bali kini semakin turun. Merujuk data Satgas Covid-19 di Covid19.go.id per 22 September 2021, hampir semua wilayah di Jawa Bali kini berstatus zona kuning corona. Zona kuning corona berarti daerah tersebut memiliki risiko penularan Covid-19 yang rendah. Kabar ini jelas menggembirakan. Pasalnya, sejak tahun lalu Jawa Bali merupakan daerah berisiko tinggi dalam penularan Covid-19.