KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2024, pasar perkantoran di Jakarta minim pasokan baru. Bahkan di luar kawasan Central Business District (CBD) atau non CBD Jakarta, hanya ada satu proyek gedung yang akan rampung. Berdasarkan Laporan Pasar Perkantoran H2 2023 di Non CBD Jakarta yang dirilis oleh Cushman & Wakefield, proyek kantor baru tersebut adalah Menara Jakarta Fortune Tower di Kemayoran yang memiliki luas ruang sekitar 82.000 meter persegi. Baca Juga: Plus Minus Gedung Bersertifikasi Hijau
Hanya Ada Satu Gedung Kantor Baru di Luar CBD Jakarta pada Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2024, pasar perkantoran di Jakarta minim pasokan baru. Bahkan di luar kawasan Central Business District (CBD) atau non CBD Jakarta, hanya ada satu proyek gedung yang akan rampung. Berdasarkan Laporan Pasar Perkantoran H2 2023 di Non CBD Jakarta yang dirilis oleh Cushman & Wakefield, proyek kantor baru tersebut adalah Menara Jakarta Fortune Tower di Kemayoran yang memiliki luas ruang sekitar 82.000 meter persegi. Baca Juga: Plus Minus Gedung Bersertifikasi Hijau