JAKARTA. Harga batubara di London berhasil menguat pada hari Rabu (16/1). Penguatan harga batubara kemungkinan ditopang kurangnya pasokan batubara dari Kolombia ke pasar Eropa. Namun, sejumlah analis memprediksi, harga batubara tak akan mampu menguat tajam. Bahkan harga batubara diproyeksikan bisa berbalik arah dan kembali melemah. Di bursa ICE Eropa sampai Rabu (15/1) kemarin, harga batubara untuk kontrak pengiriman Maret naik tipis ke level harga US$ 83,00 per metrik ton.
Harga batubara naik tapi cuma sementara
JAKARTA. Harga batubara di London berhasil menguat pada hari Rabu (16/1). Penguatan harga batubara kemungkinan ditopang kurangnya pasokan batubara dari Kolombia ke pasar Eropa. Namun, sejumlah analis memprediksi, harga batubara tak akan mampu menguat tajam. Bahkan harga batubara diproyeksikan bisa berbalik arah dan kembali melemah. Di bursa ICE Eropa sampai Rabu (15/1) kemarin, harga batubara untuk kontrak pengiriman Maret naik tipis ke level harga US$ 83,00 per metrik ton.